V I S I
Terwujudnya kualitas hidup penduduk miskin dan PMKS lainnya menuju Sulawesi Barat maju dan malaqbi
M I S I
- Meningkatkan kualitas, kuantitas dan jangkauan pelayanan penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS) melalui rehabilitasi sosial, pemberdayaan sosial, perlindungan sosial, jaminan sosial dan penanganan kemiskinan
- Mewujudkan sistem perlindungan dari berbagai tindak kekerasan dan perilaku salah lainnya dengan mengoptimalkan upaya pencegahan, penanganan dan rehabilatasi sasial terhadap anak, lanjut usia, korban napza, tuna sosial, penyandang disabilitas (Fisik/Mental) serta bermasalah kejiwaan
- Meningkatkan, mengembangkan dan mengoptimalkan kemitraan dengan kelembangaan sosial, dunia usaha dalam pembangunan kesejahteraan sosial
- Melestarikan nilai kepahlawanan dan nilai kesetiakawanan sosial untuk menjamin keberlanjutan peran serta masyarakat dalam menyelenggarakan kesejahteraan sosial